Dalam dunia bisnis, sangat penting bagi anda untuk mengetahui watak calon partner bisnis anda sebelum anda benar-benar percaya kepadanya.
Ada satu cara untuk mengenali watak apakah seseorang itu bisa dipercaya atau tidak dalam kerjasama bisnis dengan anda, yaitu tepat waktu. Jika anda membuat janji dengan seseorang untuk sebuah perjanjian kerjasama bisnis, anda bisa lihat apakah dia datang tepat waktu. Jika dia bisa datang tepat waktu, itu artinya dia memiliki komitmen. Komitmen inilah yang dijadikan patokan atau alat ukur apakah dia layak untuk menjalankan bisnis bersama-sama dengan anda.
Jika dia datang tidak tepat waktu, berarti dia bukan tipe orang yang bersungguh-sungguh dalam berjanji, tipikal tidak jujur, tidak memiliki komitmen. Apakah tipe seperti ini yang anda mau untuk dijadikan partner?
Dan jika anda tetap nekat untuk menjadikannya sebagai kawan bisnis, maka siap-siaplah untuk menanggung resikonya. Mulai dari dibohongi, dicurangi, bahkan ditipu mentah-mentah sampai pada tahap dibawa kabur asset perusahaan.
Cara mengenali watak seperti ini juga banyak diterapkan orang-orang kaya dalam memilih calon partner bisnisnya. Dan biasanya mereka juga memiliki standar tersendiri dalam menilai karakter seseorang pada pertemuan pertama. Sehingga mereka bisa memutuskan apakah layak untuk diberikan pertemuan kedua dan seterusnya.
Datang tepat waktu , hanya sebuah cara mengenali watak seseorang. Mungkin anda memiliki cara sendiri untuk menilai seseorang pada pertemuan pertama? Silakan di share disini.. berikan komentar anda.
Home
→
Tips Wirausaha Sukses
→ Cara Mengenali Partner Bisnis Yang Baik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Baca Juga
- Usaha fotocopi dan ATK masih sangat menjanjikan prospek ke depannya. Walau sekarang sudah banyak printer…
- Bisnis pulsa HP Pulsa Handphone mulai ada ketika handphone lahir (ya iyalah, gimana mau pakai HP kalau ga…
- Bagi anda yang ingin mendapatkan ayam yang handal dalam kontes, cobalah untuk memulai peluang usaha ternak…
- Menjadi seorang pengusaha sukses memerlukan lebih dari sekadar ide bisnis yang bagus. Pengusaha…
- Membongkar Kunci Kesuksesan dengan Search Engine Marketing Dalam era digital saat ini, keberadaan…
Cari Bisnis

Custom Search
Popular Posts
- Sedekah Satu Juta Dibalas Satu Milyar
- Bagaimana Cara Mengembangkan Usaha yang Sudah Berjalan
- Bisnis Makanan dengan Gerobak Keliling
- Peluang Usaha Karaoke Box Rumahan
- Peluang Usaha Cleaning Service Rumahan
- Bisnis Cabe Yuk..
- Usaha Toko Spesialis Peralatan dan Perlengkapan Sepakbola dan Futsal
- Wirausaha Kata Mutiara
- Panduan Wirausaha Kuliner
- Peluang Usaha Gorengan Kaki Lima
Pengikut
Berita Peluang Usaha
Artikel Menarik Lainnya
- Marketing digital merupakan bidang yang luas dan terus berkembang. Beberapa hal yang perlu dipelajari dalam…
- Karyawan Streess Kalau saya pribadi sih ga ada niat jadi karyawan seumur hidup...apalagi sampe dibawa…
- Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE …
- Brosur cleaning service rumahan Jasa kebersihan atau sering disebut cleaning service merupakan jasa yang…
- "We make a living by what we get, but we make a life by what we give." - Winston Churchill "Kita Hidup Dari…
Tidak ada komentar:
Posting Komentar